AGUSTINA, HELENA (2022) GAMBARAN KEBIASAAN MAKAN DAN POLA MAKAN PADA ANAK BALITA STUNTING DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PUUWATU KOTA KENDARI. Karya Tulis Ilmiah thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.
|
Text
COVER.pdf Download (737kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (66kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (166kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (132kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (11kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (144kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (93kB) | Preview |
|
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Latar belakang : Stunting Merupakan kondisi kronis yang mengambarkan terhambatnya pertumbuhan Karena malnutrisi jangka panjang. Stunting menurut WHO Child Growth Standart didasarkan pada indeks panjang badan menurut umur (PB/U) atau tinggi badan menurut umur (TB/U) dengan batas (z-score) kurang dari -2 SD. Stunting adalah suatu gambaran masalah kesehatan masyarakat yang grafik pertumbuhannya terhambat Menurut Stunting kondisi gagal tumbuh pada anak akibat dari kekurangan gizi kronis sehingga anak terlalu pendek untuk usianya. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan survey dan telah dilaksanakan pada tanggal 13 – 30 juli 2022 bertepatan di wilayah Kerja Puskesmas Puwatu Kota Kendari. Sample yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 40 anak balita. Teknik sampling yang digunakan yaitu simple random sampling. Hasil : Penelitian ini menunjukan bahwa sebagian besar pola makan yang berkategori tidak baik sebanyak 30 orang (75%) sedangkan yang berkategori baik sebesar 10 orang (25%). Sedangkan kebiasaan makan jumlah asupan kabohidrat anak balita stunting pada kategori sering 25 orang (62,5%) sedangkan biasa 10 orang (25%) sedangkan kadang-kadang 5 orang (12,%) dan tidak pernah 0. Jumlah asupan lauk hewani anak balita stunting pada kategori sering yaitu 7 orang (17,5), sedangkan biasa yaitu 25 orang (62,5%), sedangkan kadang-kadang 8 orang (20%) dan tidak pernah 0. Jumlah asupan nabati anak balita stunting pada kategori sering yaitu 7 orang (17,5%), sedangkan biasa yaitu 26 orang (62,5%), sedangkan kadang-kadang 7 orang (17,5%) dan tidak pernah 0. Jumlah asupan sayuran anak balita stunting pada kategori sering yaitu sering 11 orang (27,5) sedangka biasa yaitu 20 orang (50%), sedangkan kadang-kadang 9 orang (22,5) dan tidak pernah 0. Jumlah asupan buah-buahan anak balita stunting pada kategori sering yaitu sering 18 orang (45%), sedangkan yang biasa 10 orang (25%), sedangkan kadang-kadang 12 orang (30%) dan tidak pernah 0. Kata kunci : Pola makan, kebiasaan makan anak balita stunting
Item Type: | Thesis (Karya Tulis Ilmiah) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pola makan, kebiasaan makan anak balita stunting |
Subjects: | R Medicine > RN Nutrition |
Divisions: | Jurusan Gizi > Prodi Diploma III Gizi |
Depositing User: | Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id |
Date Deposited: | 15 Jul 2023 14:02 |
Last Modified: | 15 Jul 2023 14:02 |
URI: | http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/3415 |
Actions (login required)
View Item |