ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.H DENGAN GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN:DIARE DI RUANG PERAWATAN ANAK RSUD KOTA BAUBAU

Nining Elsih, Penulis and Nurfantri, Pembimbing (2019) ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.H DENGAN GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN:DIARE DI RUANG PERAWATAN ANAK RSUD KOTA BAUBAU. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.

[img]
Preview
Text
COVER-DAFTAR TABEL.pdf

Download (299kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (110kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (171kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA NINING ELSIH.pdf

Download (61kB) | Preview
Official URL: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id

Abstract

Nining Elsih, NIM P00320018172. “Asuhan Keperawatan Pada An.H Dengan Gangguan Sistem Pencernaan (Diare) Di Ruang Perawatan Anak RSUD Kota Kendari. Pembimbing ibu Nurfantri, S.Kep.,Ns.M.Sc. Diare adalah buang air besar dengan konsistensi lembek atau cair, bahkan dapat berupa air saja dengan frekuensi lebih sering dari biasanya (tiga kali atau lebih) dalam satu hari. Diare memang merupakan penyakit yang masih banyak terjadi pada masa kanak dan bahkan menjadi salah satu penyakit yang banyak menjadi penyebab kematian anak yang berusia di bawah lima tahun atau balita. Tujuan : untuk melakukan asuhan keperawatan pada anak dengan gangguan sistem pencernaan (diare). Metode : penelitian dilakukan dengan menggunakan metode studi kasus. Hasil : Dalam diagnosa Diare berhubungan dengan malabsorbsi terhadap diare ini, ibu An.H mengatakan anaknya sudah tidak mengalami diare, BAB tidak cair. Masalah dapat teratasi setelah keluarga pasien diberikaan perawatan, Pada diagnosa defisensi volume cairan berhubungan dengan asupan cairan kurang ini teratasi, dimana ibu An.H mengatakan anaknya minum banyak air serta makan sesuai anjuran. Kesimpulan : Berdasarkan perencanaan yang dibuat pada tinjauan kasus di Rumah Sakit semua dapat terlaksana dengan baik, semua itu tidak lepas dari peran serta perawat di RSUD Kota Bau-Bau yang banyak membantu dalam pelaksanaan intervensi. Kata Kunci : Asuhan Keperawatan Anak, Diare, Kota Baubau

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan Anak, Diare, Kota Baubau
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > Prodi D-III Keperawatan RPL
Depositing User: Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id
Date Deposited: 28 Aug 2020 01:40
Last Modified: 28 Aug 2020 01:40
URI: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/1499

Actions (login required)

View Item View Item