HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN PREEKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT UMUM DEWI SARTIKA KENDARI TAHUN 2017

Evariasari, Penulis and Melania Asi, Pembimbing 1 and Heyrani, Pembimbing 2 (2018) HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN PREEKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT UMUM DEWI SARTIKA KENDARI TAHUN 2017. Skripsi thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.

[img]
Preview
Text
KTI EVARIASARI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Evariasari1Melania Asi2 Heyrani2 Latar belakang: Preeklampsia sebagai salah satu penyebab kematian ibu memiliki angka kejadian yang masih tinggi. Angkakejadianpreeklamsidan eklamsi di dunia sebesar 38,4%. Tujuan penelitian: Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui hubungan status gizi dengan kejadian preeklamsia di Rumah Sakit Umum Dewi Sartika Kendari tahun 2017. Metode Penelitian: Desain penelitian yang digunakan ialah case control. Sampel penelitian adalah ibu preeklampsia dan tidak preeklmapsia yang berjumlah 62 orang. Instrumen pengumpulan data berupa lembar ceklist tentang preeklampsia dan status gizi. tentang pemeriksaan IVA. Data dianalisis dengan uji deskriptif. Hasil Penelitian: Hasil penelitian menunjukkan Dari 1902 ibu hamil terdapat 31 kasus (1,63%) kejadian preeklamsia di Rumah Sakit Umum Dewi Sartika Kendari tahun 2017.Dari 62 responden terdapat 30 kasus (48,4%) status gizi kurang di Rumah Sakit Umum Dewi Sartika Kendari tahun 2017. Ada hubungan antara status gizi ibu hamil dengan kejadian preeklamsia (p=0,002; X2=9,30). Ibu hamil dengan status gizi kurang bersiko 5,133 kali untuk mengalami preeklampsia (OR=5,133; CI95%=1,742-15,131)..

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: preeklampsia, status gizi
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Jurusan Kebidanan > Prodi D-III (KTI)
Depositing User: Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id
Date Deposited: 26 Sep 2018 02:57
Last Modified: 26 Sep 2018 02:57
URI: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/706

Actions (login required)

View Item View Item