Ketut Arma Dinata, Penulis and Asminarsih Zainal Prio, Pembimbing 1 and Nurfantri, Pembimbing 2 (2018) GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN ISTIRAHAT DAN TIDUR DI WISMA SEGAR PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MINAULA KENDARI. Karya Tulis Ilmiah thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.
|
Text
KTI KETUT ARMA DINATA (NIM. P00320015027).pdf Download (690kB) | Preview |
Abstract
Ketut Arma Dinata (P00320015027)”Gambaran Asuhan Keperawatan Pada Lansia Dalam Pemenuhan Kebutuhan Istirahat Dan Tidur Di Wisma Segar Panti Sosial Tresna Werdha Minaulan Kendari”Pembimbing I: Asminarsih Z.P.M.Kep.Sp.Kom, Pembimbing II: Nurfantri,S.Kep.Ns.MSc. Asuhan keperawatan gerontik pada Tn.husen dengan masalah gangguan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur di wisma segar panti sosial tresna werdha minaula kendari. Pengkajian: keluhan utama klien mengatakan sulit untuk tidur cepat di malam hari, Klien mengatakan pusing dan tiba-tiba sakit kepala ketika bangun pada pagi hari, Klien mengatakan tidur malam jam 23.30 – 03.00 dan sulit untuk tertidur kembali, Tidur siang 12.00 – 13.00 wita. Data objektif : ada are gelap sekitar mata, kunjungtiva anemis, Klien tampak lelah, Klien menguap, klien tidur jam 23.30 dan bagun jam 03.00 dan sulit untuk tertidur lagi, TTV : TD :140/80 mmhg, S : 36,5 0C, N : 80 x/menit, R : 20 x/menit. Diagnose keperawatan : Insomia berhubungan dengan ketidaknyamanan fisik dan menganuk secara berlebihan. Perencanaan yang di buat untuk menyelesaikan masalah klien berdasarkan diagnosa keperawatan yang sesuai kondisi klien. Implementasi : pada tahap pelaksanaan secara umum penulis dapat merealisasikan rencana yang telah di susun berdasarkan masalah yang muncul pada kien. Evaluasi : pada tahap evaluasi berdasarkan tujuan dan kareteria hasil yang di tegakan maka penulis menganallisa bahwa semua masalah yang di alami klien sudah teratasi.
Item Type: | Thesis (Karya Tulis Ilmiah) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Asuhan keperawatan, lansia, Istirahat dan Tidur |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Jurusan Keperawatan > Prodi D-III Keperawatan |
Depositing User: | Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id |
Date Deposited: | 20 Sep 2018 04:56 |
Last Modified: | 20 Sep 2018 04:56 |
URI: | http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/572 |
Actions (login required)
View Item |