MUZZAMMIL, FARIS AL (2024) GAMBARAN KESIAPAN FISIK, DUKUNGAN KELUARGA, DUKUNGAN PETUGAS KESEHATAN, DAN PENGETAHUAN IBU HAMIL UNTUK PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS WUA WUA. Karya Tulis Ilmiah thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.
|
Text
COVER KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
BAB 1 KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (129kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (175kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (142kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (209kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V KESIMPULAN KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (36kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (123kB) | Preview |
|
|
Text
LAMPIRAN KTI FARIS AL MUZZAMMIL.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
LatarBelakang: Penelitian ini di latar belakangi oleh cakupan untuk bayi yang diberi ASI Eksklusif yang masih rendah, masih rendahnya cakupan keberhasilan pemberian ASI Ekslusif pada bayi dipengaruhi banyak hal, diantaranya rendahnya pengetahuan dan kurangnya informasi pada ibu dan keluarga mengenai pentingnya pemberian ASI Ekslusif. Tujuan Penelitian: Peneltian ini bertujuan untuk mengetahui kesiapan fisik, dukungan keluarga, petugas Kesehatan, dan pengetahuan ibu hamil tentang ASI Ekslusif di Puskesmas Wua-Wua. Metode Penelitian: Metode pelaksanaan penelitian ini yaitu deskriptif melalui pendekatansurvey. Sampel dalam penelitian ini yaitu 42 orang ibu hamil Trimester 1-2 dan diambil secara Purposive sampling. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Wua-Wua pada 19 Juni- 12 Juli 2024. Pengolahan data menggunakan analisis univariat yaitu deskriptif. Hasil: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 42 ibu hamil trimester 1 dan 2, sebagian besar kesiapan Fisik ibu hamil Baik sebanyak 40 orang (95,2%). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 42 ibu hamil trimester 1 dan 2, sebagian besar ibu hamil memiliki kesiapan dukungan Keluarga Baik sebanyak 41 orang (97,6%). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 42 ibu hamil trimester 1 dan 2, sebagian besar ibu hamil memiliki kesiapan dukungan Petugas Kesehatan sebanyak 41 orang (97,6%). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 42 Ibu Hamil Trimester 1 dan 2, sebagaian besar ibu hamil memiliki tingkat Pengetahuan Baik sebanyak 18 orang (42,8%). Saran: Diharapkan untuk penelitiselanjutnya dapat memperluas cakupan dengan meneliti berbagai faktor yang mungkin mempengaruhi tingkat kesiapan ibu hamil Trimester III dalam memberikan ASI Eksklusif. Hal ini dapat melibatkan status gizi ibu hamil dan pekerjaan.
Item Type: | Thesis (Karya Tulis Ilmiah) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | R Medicine > RN Nutrition | |||||||||
Divisions: | Jurusan Gizi > Prodi Diploma III Gizi | |||||||||
Depositing User: | Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id | |||||||||
Date Deposited: | 22 Aug 2024 02:51 | |||||||||
Last Modified: | 22 Aug 2024 02:51 | |||||||||
URI: | http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/4491 |
Actions (login required)
View Item |