Yelzy Juniastuti, Penulis and Arsulfa, Pembimbing 1 and Wd. Asma Isra, Pembimbing 2 (2017) HUBUNGAN PENGETAHUAN AKSEPTOR IUD DENGAN KECEMASAN EFEK SAMPING KONTRASEPSI IUD DI RS DEWI SARTIKA KOTA KENDARI TAHUN 2017. Skripsi thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.
|
Text
yelzy asli.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan akseptor IUD dengan kecemasan efek samping kontrasepsi IUD di RSU Dewi Sartika Kota Kendari tahun 2017. Desain penelitian yang digunakan ialah observasional dengan rancangan cross sectional. Sampel penelitian adalah PUS yang menggunakan alat kontrasepsi IUD di Rumah Sakit Umum Dewi Sartika Kendari yang berjumlah 48 orang. Teknik pengambilan sampel dengan accidental sampling. Instrumen pengumpulan data berupa kuesioner untuk menilai tentang pengetahuan tentang IUD, kecemasan akan efek samping. Data dianalisis dengan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar pengetahuan akseptor IUD tentang IUD dan efek sampingnya dalam kategori baik, sebagian besar akseptor IUD tidak merasa cemas akan efek samping kontrasepsi IUD. Ada hubungan pengetahuan akseptor IUD dengan kecemasan efek samping kontrasepsi IUD (p=0,009; X2=13,5).
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pengetahuan, kecemasan, IUD |
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Jurusan Kebidanan > Prodi D-IV (Skripsi) |
Depositing User: | Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id |
Date Deposited: | 17 Sep 2018 03:53 |
Last Modified: | 17 Sep 2018 03:53 |
URI: | http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/442 |
Actions (login required)
View Item |