Novitasari, Penulis and Dr. Nurmiaty, Pembimbing 1 and Melania Asi, Pembimbing 2 (2017) HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN UPAYA PENGOBATAN DENGAN TINGKAT KELUHAN KLIMAKTERIUM PADA WANITAUSIA40-65 TAHUN DI KELURAHAN SIKELI TAHUN 2017. Skripsi thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.
|
Text
SKRIPSI NOVITASARI pdf1.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN UPAYA PENGOBATAN DENGAN TINGKAT KELUHAN KLIMAKTERIUM PADA WANITA USIA 40-65 TAHUN DI KELURAHAN SIKELI TAHUN 2017 Novitasari1, Nurmiaty2, Melania Asi2 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan aktivitas fisik dan upaya pengobatan dengan tingkat keluhan klimakterium pada wanita usia 40-65 tahun di Kelurahan Sikeli tahun 2017. Jenis penelitianexplanatory research dengan rancangan Cross Sectional.Sampel penelitian adalahwanita usia 40-65 tahun yang berada di Kelurahan Sikeli yang berjumlah 41 orang.Tekhnik pengambilan sampelmenggunakan tekhnik non random sampling.Instrumen pengumpulan data berupa formulir untuk mengkaji aktivitas fisik, dan kuesioner untuk menilai upaya pengobatan dan tingkat keluhan klimakterium. Untuk melihat adanya hubungan menggunakan nilai p<0,05. Hasil yang didapatkan yaitu pvalue (0,003) < α (0,05) yang berarti ada hubungan antara aktivitas fisik dengan tingkat keluhan klimakterium dan p value (0,539) > α (0,05) yang berarti tidak ada hubungan antara upaya pengobatan dengan tingkat keluhan klimakterium pada wanita usia 40-65 tahun di Kelurahan Sikeli tahun 2017.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Aktivitas Fisik, Upaya Pengobatan, Tingkat Keluhan Klimakterium |
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Jurusan Kebidanan > Prodi D-IV (Skripsi) |
Depositing User: | Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id |
Date Deposited: | 17 Sep 2018 01:42 |
Last Modified: | 17 Sep 2018 01:42 |
URI: | http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/423 |
Actions (login required)
View Item |