IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK PENYAKIT JANTUNG KORONER DI POLI KLINIK JANTUNG RSU BAHTERAMAS PROVINSI SULAWESI TENGGARA

Fatmawati, Penulis and Hj. Nurjannah, Pembimbing 1 and Reni Devianti Usman, Pembimbing 2 (2017) IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK PENYAKIT JANTUNG KORONER DI POLI KLINIK JANTUNG RSU BAHTERAMAS PROVINSI SULAWESI TENGGARA. Karya Tulis Ilmiah thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.

[img]
Preview
Text
KTI GABUNGAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Fatmawati (P00320014036). Identifikasi karakteristik penyakit jantung koroner di poli klinik jantung RSU Bahteramas provinsi sulawesi tenggara. Dibimbing oleh Hj.Nurjannah,B. Sc.,S.pd.,M.kes selaku pembimbing 1 dan Reni Devianti U.,M..Kep.Ns.Sp.KMB selaku pembimbing II(1X+ 56 hal+ 4 tabel+6 lampiran). Karakteristik PJK terdiri dari umur, jenis kelamin, status perkawinan, riwayat keluarga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi karakteristik PJK di poli klinik jantung RSU Bahteramas provinsi sulawesi tenggara. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif , populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang sedang memeriksakan diri di poli klinik jantung RSU Bahteramas yang berdiagnosa jantung koroner sampel dalam penelitian ini di ambil dengan cara accidental sampling 36 responden. Hasil penelitian menggambarkan bahwa seluruh responden yang berumur anta 56-65 tahun merupakan responden penderita PJK terbanyak yaitu 20 orang ( 55,56% ) sedangkan responden yang berumur 36-45 sebanyak 3 orang ( 8,33% ) adalah responden penderita PJK yang paling sedikit sehingga dapat di simpulkan bahwa berdasarkan umur, penelitian jantung koroner cenderung terjadi pada usia muda yang masih produktif menurut jenis kelamin laki laki lebih banyak di banding perempuan ,menurut status pernikahan penderita PJK sebagian besar pasien masih memiliki pasangan hidup, dan menurut riwayat keluarga yang paling banyak Menderita PJK adalah yang orang tuanya juga mempunyai riwayat PJK

Item Type: Thesis (Karya Tulis Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: Karakteristik Penyakit Jantung Koroner
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > Prodi D-III Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id
Date Deposited: 07 Sep 2018 02:35
Last Modified: 07 Sep 2018 02:35
URI: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/337

Actions (login required)

View Item View Item