LITERATURE REVIEW PENGARUH INTERVENSI NONFARMAKOLOGI TERHADAP INTENSITAS NYERI PADA PASIEN POST OPERASI APENDIKTOMI

Olvi Lextia Putri, Penulis and Akhmad, Pembimbing 1 and Lilin Rosyanti, Pembimbing 2 (2020) LITERATURE REVIEW PENGARUH INTERVENSI NONFARMAKOLOGI TERHADAP INTENSITAS NYERI PADA PASIEN POST OPERASI APENDIKTOMI. Karya Tulis Ilmiah thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.

[img] Text
REVISI LITERATURE OLVI FIX NO DEBAT (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id

Abstract

Pendahuluan: Operasi atau pembedahan merupakan semua tindakan pengobatan yang menggunakan cara invasif dengan membuka atau menampilkan bagian tubuh yang akan dilakukan tindakan pembedahan dengan membuat sayatan. Tindakan pembedahan dilakukan pada berbagai penyakit karena indikasi tertentu. Tujuan: Mengidentifikasi pengaruh intervensi nonfarmakologi terhadap intensitas nyeri pada pasien post operasi apendiktomi. Metode: Literature review ini mengunakan study literature. Dari keempat artikel yang didapatkan dan akan dianalisis, 1 memeliki desain berbena sementara tiga jurnal memiliki desai penelitian yang sama. Untuk jurnal pertama mengunakan desain Pra-ekspremental, sedangkan jurnal kedua, ketiga dan keempat mengunakan desain quasi eksperimen. Hasil: berdasarkan 4 penilitian di dapatkan bahwa metode nonfarmakolgi terbukti secara signifikan dapat membentuk menurunkan skala nyeri. Pembahasan: Tindakan pembedahan menyebabkan rasa nyeri sehingga dapat menimbulkan komplikasi yang serius dan menghambat proses pemulihan pasien jika tidak dilakukan manajemen nyeri dengan baik. Pasien yang dilakukan tindakan operasi mengalami nyeri akut setelah operasi sekitar 80%. Nyeri yang dialami pasien 86% dalam kategori nyeri sedang dan berat. Simpulan: Hasil literature review ini menunjukkan bahwa intervensi dengan nonfarmakolgi dari berbagai macam teknik yang berbeda menunjukkan pengaruh yang baik dalam upaya manajemen nyeri hal ini di buktikan dari mampu membantu meurunkan skala nyeri seteah dilakukan intervensi. Kata Kunci: Nonfarmakologi, Manajemen nyeri, post Op

Item Type: Thesis (Karya Tulis Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: Nonfarmakologi, Manajemen nyeri, post Op
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > Prodi D-III Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id
Date Deposited: 04 Mar 2021 05:35
Last Modified: 04 Mar 2021 05:35
URI: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/1910

Actions (login required)

View Item View Item