PENGARUH PEMBERIAN KONSELING KANKER SERVIKS TERHADAP MOTIVASI WANITA USIA SUBUR DALAM MELAKUKAN PEMERIKSAAN IVA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PUUWATU KOTA KENDARI PROVINSI SULAWESI TENGGARA TAHUN 2019

Isdarya, Penulis and Syahrianti, Pembimbing 1 and Yustiari, Pembimbing 2 (2019) PENGARUH PEMBERIAN KONSELING KANKER SERVIKS TERHADAP MOTIVASI WANITA USIA SUBUR DALAM MELAKUKAN PEMERIKSAAN IVA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PUUWATU KOTA KENDARI PROVINSI SULAWESI TENGGARA TAHUN 2019. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kendari.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (115kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (227kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (173kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (34kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (71kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lampiran.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id

Abstract

Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh pemberian konseling kanker serviks terhadap motivasi wanita usia subur dalam melakukan pemeriksaan Inspeksi Visual Asam asetat di wilayah kerja puskesmas Puuwatu kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara tahun 2019”. Metode: Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan pendekatan rancangan one group pretest-postest. Sampel dalam penelitian ini adalah Wanita usia subur dengan rentang usia 18-49 tahun yang sudah menikah, janda dan sudah berhubungan sex. Jumlah sampel yaitu 48 orang. Teknik pengambilan sampel yaitu Non Probability Sampling jenis Acidental Sampling dengan menggunakan kuesioner dan analisis data menggunakan analisis Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil :Hasil analisis bivariat dengan menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank Test. diperoleh nilai Z sebesar -4,583 dan nilai p=0,000 < 0,05 yang artinya terdapat perbedaan motivasi sebelum dan setelah dilakukan konseling tentang kangker serviks terhadap pemeriksan IVA. Kesimpulan: Ada pengaruh pemberian konseling kanker serviks terhadap motivasi wanita usia subur dalam melakukan pemeriksaan inspeksi visual asam asetat (IVA) di wilayah kerja Puskesmas Puuwatu kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara tahun 2019” Kata kunci. Konseling, motivasi, pemeriksaan IVA, kanker serviks

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Konseling, motivasi, pemeriksaan IVA, kanker serviks
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Jurusan Kebidanan > Prodi D-IV (Skripsi)
Depositing User: Unnamed user with email info@poltekkes-kdi.ac.id
Date Deposited: 03 Nov 2020 01:56
Last Modified: 03 Nov 2020 01:56
URI: http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/id/eprint/1656

Actions (login required)

View Item View Item